Semenjak kami tinggal di Kalimantan dan dianugerahi kekayaan laut yang berlimpah ... maka sejak saat itu juga kami jatuh cinta pada ikan tenggiri. Dan inilah salah satu favorit hidangan ikan tenggiri.. jreng...jreng....
Bahan :
- 750gram Ikan tenggiri yang telah dipotong2 direndam air jeruk nipis+garam lalu goreng
- 6 siung Bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 15 buah cabe keriting *sesuai selera*
- 1 buah tomat
- garam secukupnya
- gula merah secukupnya
Cara membuat :
- Bumbu (bwg merah, bwg putih, cabe keriting, tomat, garam, gula) dihaluskan lalu ditumis.
- Setelah matang masukkan ikan yang telah digoreng.
- Aduk hingga rata dan hidangkan :)
Rabu, 30 Desember 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar